jadi tidak ada yang salah kalau saya sendiri berusaha untuk mempromosikan dan menyimpan nya di cloud supaya mudah untuk di download bilamana saya nanti kepengen mendengarkan lagu tersebut.
alipband ini sekarang sudah tidak eksis lagi bray... hik hik hik, dikarenakan kesibukan personil masing masing yang sudah mempunyai dunia nya sendiri.
ada 4 buah lagu yang sudah di rekam dan sudah di promosikan ke radio radio lokal sukabumi. dan menjadi suatu kebanggan karena ada 2 buah lagu yang pernah menjadi top chart di salah satu radio lokal sukabumi.
untuk anda yang ingin mendengarkannya silahkan bisa di download atau cuman sekedar mau mendengarkan silahkan ke TKP gan.